MINYAK SINGRONG JANGKEP

POM TR 213680161

Minyak Singrong Jangkep merupakan minyak urut yang menggunakan resep Kuno dari Bali,

yaitu Singrong Jangkep yang merupakan perpaduan rempah-rempah asli bali (isin ceraken).

Dari jaman dahulu (jaman penjajah) Indonesia terkenal dengan rempah-rempahnya yang dicari oleh masyarakat luar, dikarenakan manfaatnya yang sangat baik untuk kehidupan manusia.

 

Categories: ,

Description

Minyak Singrong Jangkep merupakan minyak urut yang menggunakan resep kuno bali, yaitu Singrong Jangkep yang merupakan perpaduan rempah-rempah asli bali (isin ceraken).

Dari jaman dahulu (jaman penjajah) Indonesia terkenal dengan rempah-rempahnya yang dicari oleh masyarakat luar. Dikarenakan manfaatnya yang sangat baik untuk kehidupan manusia.

Ramuan Singrong Jangkep Oil ini mengandung lebih dari 53 jenis isin rong ceraken dan akar-akaran.

Termuat dalam Lontar-Lontar Usada Bali serta beberapa jenis (kepasilan, seperti kepasilan kelor, sele, jepun, meduri, delima) yang mengandung antioksidan alami.

Usada Bali minyak singrong jangkep

Minyak urut ini dapat membantu meredakan pegal linu, sakit otot pinggang membantu meringankan bengkak / memar akibat keseleo / terkilir / terbentur

Minyak Urut Singrong memiliki sifaat yang hangat, nyem (dingin) dan dumelada (Tidak Hangat maupun Dingin) dengan sifatnya ini secara turun temurun oleh nenek moyang kita telah digunakan untuk membantu beberapa proses penyembuhan penyakit.

 

Sindrong jangkep digunakan sebagai pengobatan luar yang telah diwariskan selama berabad abad, dan dipercaya dapat menyembuhkan encok, rematik dan demam.

Untuk pemakaian secara teratur. Menghangatkan badan adalah pilihan tepat ketika flu menyerang atau kala Anda sedang tak enak badan.

Bila badan tak enak, terasa ngilu dan pegal, ditambah bersin-bersin, tidak harus minum obat.

Dalam tradisi pengobatan Bali, yang disebut Usada Bali dikenal dengan sebutan minyak singrong. Untuk dibalurkan di badan yang terasa nyeri atau ngilu (dalam bahasa Bali, maboreh ring angga ni ngilu).

Dalam Bahasa Bali, boreh berasal dari kata ‘maboreh’ yang berarti ‘melulurkan.

Ritual sebelum dilulur tubuh dipijat dengan sedikit minyak tandusan (minyak kelapa yang diproses secara traditional).

Agar peredaran darah dan saluran getah bening lancar, mengatasi Pegal Linu, Sakit otot pinggang.

Membantu meredakan memar akibat keseleo, terkilir, terbentur dll.

Ramuan Singrong Jangkep Oil ini mengandung lebih dari 53 jenis isin rong ceraken dan akar-akaran yang termuat dalam Lontar-Lontar Usada Bali.

Serta beberapa jenis (kepasilan, seperti kepasilan kelor, sele, jepun, meduri, delima) yang mengandung antioksidan alami.

PT. VISIONBALI

© 2024 Herbal Taru Pramana | Produk Herbal & Pengobatan Usada Bali